Mengapa wayang ditetapkan sebagai mahakarya dunia??
Wayang ditetapkan sebagai mahakarya dunia karena wayang adalah pertunjukan bayangan boneka warisan budaya asli Indonesia yang tersohor. Oleh karena itulah Unesco menetapkan wayang sebagai warisan mahakarya dunia yang tidak ternilai dalam seni bertutur (Masterpiece of Oral and Intangible Heritage of Humanity).
Pembahasan
Perhatikan paragraf 1 teks ‘Wayang’.
Wayang adalah seni pertunjukan yang telah ditetapkan sebagai
warisan budaya asli Indonesia. UNESCO, lembaga yang mengurusi kebudayaan dari PBB, pada 7 November 2003 menetapkan wayang sebagai pertunjukan bayangan boneka tersohor berasal dari Indonesia. Wayang merupakan warisan mahakarya dunia yang tidak ternilai dalam seni bertutur (Masterpiece of Oral and Intangible Heritage of Humanity).
Related Posts:
- Jelaskan pengertian dari seni lukis
- Segala kebudayaan yang dimiliki oleh Negara…
- Contoh bentuk kerjasama dalam festival budaya adalah
- Karakter Roperto Tekken, Ahli Seni Bela Diri Brazil
- Patung, wayang golek, dan gerabah merupakan jenis seni rupa
- Jelaskan Dasar hukum presiden adalah
- Mengapa kita harus mengamalkan pancasila?
- Apakah fungsi pancasila bagi bangsa indonesia
- Pencatuman sistem pemerintahan negara Republik…
- Dibawah ini yang bukan merupakan objek budaya benda
- Indonesia memiliki peran penting dalam lingkup…
- Keberhasilan dari suatu kegiatan pameran seni rupa…
- Tari saman dari aceh memiliki pola lantai berbentuk
- Sebutkan 10 contoh seni musik
- Apakah arti last name?
- Upaya mempertahankan kemerdekaan antara lain:
- Mengapa Tentara dan rakyat perlu bersatu
- Motif utama jepang dalam menginvasi indonesia adalah
- Pernyataan indonesia sebagai negara hukum terdapat dalam uud
- Batik ,ukiran kayu ,dan gerabah merupakan contoh seni rupa
- Jelaskan pengertian seni budaya?
- Bagaimana pendapatmu ketika melihat patung tersebut?
- membedakan karya seni rupa berdasarkan dimensinya?
- Mengapa kita tidak pantas melupakan tanah air?
- Pada fungsi dan tujuan penciptaannya seni di sebut
- Pola bilangan dari 2, -6, 18, -32, 64, ...,
- Mengapa dunia ipa menggunakan pengukuran satuan yang baku?
- Jelaskan pengertian seni rupa!
- Perlengkapan pameran yang digunakan untuk memasang…
- Sebutkan tiga manfaat persatuan dan kesatuan