Apa yang perlu diperhatikan saat menentukan ide pokok berdasarkan gambar
Jawaban:
Yang perlu diperhatikan saat menentukan ide pokok berdasarkan gambar yaitu mengamati gambar dengan saksama dan membuat pertanyaan berdasarkan kata tanya “apa”, “siapa”, “kapan”, “di mana”, “mengapa”, dan “bagaimana”.
Jika gambar terlalu umum, cukup dengan kata tanya “apa”, “siapa” , “kapan”, “di mana”,
Penjelasan:
Contoh pada gambar sebuah taman yang tampak rapi dan bersih. Untuk menentukan ide pokok dari gambar tersebut adalah
Gambar apakah itu?
Di mana gambar itu?
Bagaimana kondisi tempat yang digambarkan pada gambar tersebut?