Sederhanakan bentuk akar tersebut √80
Pembahasan :
Akar kuadrat adalah invers dari kuadrat atau pangkat dua.
Akar kuadrat dari bilangan positif p adalah bilangan positif √p, sehingga bila akar kuadrat dari p dikuadratkan menghasilkan p.
Akar kuadrat dari bilangan dapat ditentukan dengan cara menghitung secara langsung, memperkirakan, dan menggunakan bantuan grafik, tabel atau kalkulator.
Untuk menghitung akar kuadrat suatu bilangan, ubah bilangan yang akan dicari akar kuadratnya menjadi perkalian faktor-faktor sehingga terdapat bilangan kuadrat yang mudah dikenali atau perkalian pasangan bilangan yang sama.
Mari kita lihat soal tersebut.
Bentuk sederhana dari akar kuadrat 80 adalah…
Jawab :
√80
= √(16 x 5)
= √16 x √5
= √4² x √5
= 4 x √5
= 4√5
Jadi, bentuk sederhana dari akar kuadrat 80 adalah 4√5.
Related Posts:
- Sederhanakan bentuk bentuk aljabar berikut
- Jaringan di bawah ini yang tidak terdapat pada…
- Bentuk Sederhana bilangan dari bentuk akar
- Faktor prima dari 20 adalah
- nyatakan perpangkatan berikut dalam bentuk paling sederhana.
- Akar 125 dan cara penyelesaian
- Tentukan pecahan senilai 2/3 adalah
- Hasil dari bilangan ( x -3 ) adalah
- Berapa suku pada titik-titik pada barisan bilangan…
- nyatakan bilangan berikut dalam perpangkatan dengan basis 10
- Nyatakan bilangan berikut dalam perpangkatan dengan basis 2
- Birama ditandai dengan...
- Sebutkan 5 ciri-ciri pohon pisang?
- Sebutkan 10 tumbuhan yang berkembangbiak dengan cara…
- Pola bilangan dari 2, -6, 18, -32, 64, ...,
- Contoh kalimat negasi, implikasi, blimpikasi, konjungsi
- Jelaskanlah struktur pembentuk teks tersebut secara jelas!
- Pola bilangan 90,30,10,...,...,... adalah
- Pola bilangan dari 2,4,10,11,18,18,26,25,...
- (1,4,9,16,25,36,49,64,81,100,...) BILANGAN APA ITU?
- Urutkan bilangan berikut dari terbesar hingga terkecil
- Tuliskan sebagai bentuk perpangkatan dengan basis 5
- Lengkapilah pola bilangan tsb 10,30,50,70,...,
- jika bilangan negatif dikurang dengan bilangan negatif
- Berapa bilangan hasil dari - 1-1 =
- Akar 24 sama dengan berapa?
- Nilai dari sin 120 derajat adalah
- Apa Itu Fungsi LEN di Microsoft Excel dan Cara Pakainya
- Jarak Interval 2 Memiliki Nama...
- Tentukan volume kerucut berikut !